PENGARUH MANAJEMEN DIRI TERHADAP PENYAKIT GASTRITIS PADA MAHASISWA STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR

PENGARUH MANAJEMEN DIRI TERHADAP PENYAKIT GASTRITIS PADA MAHASISWA STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR

Authors

  • CENI L A BENI STIKES Nani Hasanuddin Makassar

DOI:

https://doi.org/10.35892/jimpk.v1i5.678

Keywords:

Kata Kunci : Manajemen Diri, Gastritis

Abstract

Manajemen diri adalah kegiatan seseorang untuk mengatur dirinya sendiri dalam melakukan perubahan sebagai respon terhadap faktor instrinsik dan ekstrinsik dalam manajemen diri terhadap penyakit gastritis yang sering kali mahasiswa tidak mampu mengatur pola makan karena di sibukkan dengan berbagai aktivitas kuliah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya Pengaruh Manajemen Diri Terhadap Penyakit Gastritis pada Mahasiswa STIKES Nani Hasanuddin Makassar. Metode, menggunakan desain cross sectional. Pengambilan sampel menggunakan teknik probability sampling, di dapatkan 47 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan membagikan kuesioner secara online melalui Google Form kepada subjek peneitian. Adapun link dari Google Form tersebut diedarkan dengan menggunakan sosial media berupa Whatsapp Group. Hasil, penelitian ini diketahui bahwa 47 (100%) responden. Manajemen diri baik 19 (100%) responden terdapat 7 (14,9%) yang mengalami gejala gastritis dan 12 (25,5%) yang tidak mengalami gejala gastritis, sedangkan manajemen diri tidak baik 28 (100%) di peroleh 23 (48,9%) yang mengalami gejala gastritis dan 17 (36,2%) yang tidak ada gejala gastritis. Penelitian ini menunjukan ada hubungan manajmen diri dengan keluhan gejala gastritis hal ini diketahui dengan perolehan nilai p = 0,002 < α = 0,05 . Kesimpulan dalam penelitian ini adalah terdapat pengaruh manajemen diri terhadap penyakit gastritis pada mahasiswa STIKES Nani Hasanuddin Makassar

 

 

 

 

Downloads

Published

2022-11-03

How to Cite

L A BENI, C. (2022). PENGARUH MANAJEMEN DIRI TERHADAP PENYAKIT GASTRITIS PADA MAHASISWA STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR: PENGARUH MANAJEMEN DIRI TERHADAP PENYAKIT GASTRITIS PADA MAHASISWA STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR. JIMPK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa & Penelitian Keperawatan, 1(5), 668-674. https://doi.org/10.35892/jimpk.v1i5.678