Siti halima bugis PENGARUH TINGKAT STRES PADA IBU POST PARTUM DENGAN KELANCARAN ASI

Pengaruh Tingkat Stres Pada Ibu post Partum dengan Kelancaran ASI

Authors

  • Siti Halima Bugis STIKES Nani Hasanuddin Makassar

DOI:

https://doi.org/10.35892/jimpk.v2i1.738

Keywords:

Tingkat stres, Kelancaran ASI

Abstract

ASI merupakan makanan pertama, utama, dan terbaik bagi bayi, yang besifat alamiah. ASI mengandung berbagai zat gizi yang di butuhkan dalam proses pertumbuhan dan perkembangan bayi. Tujuan Penelitian untuk mengidentifikasi tingkat stres ibu menyusui dengan pemberian ASI. Metode Penelitian data base yang di gunakan dalam pembuatan literature review ada pubmed dan google scholar. Hasil Penelitian menunjukan bahwa terdapat 55 Artikel yang diidentifikasi dan dipublikasi dari tahun 2018-2021. Dari 55 artikel hanya 6 artikel yang memenuhi kriteria insklusif. Kesimpulan dari hasil penelitian yaitu salah satu faktor yang mempengaruhi pada kelancaran ASI adalah Stres. Misalnya ibu yang mengalami kesulitan pada awal menyusui  seperti kelelahan, ASI sedikit, puting susu lecet, dan gangguan tidur malam hari.

Downloads

Published

2022-11-03

How to Cite

Bugis, S. H. (2022). Siti halima bugis PENGARUH TINGKAT STRES PADA IBU POST PARTUM DENGAN KELANCARAN ASI: Pengaruh Tingkat Stres Pada Ibu post Partum dengan Kelancaran ASI. JIMPK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa & Penelitian Keperawatan, 2(1), 124-131. https://doi.org/10.35892/jimpk.v2i1.738